
Kedua negara semifinalis Piala Dunia 2010 tersebut tergabung dalam satu grup, pada ajang pemanasan menuju Piala Dunia 2014 di Brasil mendatang. Pada pertemuan terakhir di Qatar, La Furia Roja berhasil unggul 3-1 atas Biancoceleste.
Kendati demikian, kubu Spanyol tetap menunjukkan kewaspadaan atas ancaman yang bisa saja dimunculkan duo striker Uruguay. Hal tersebut seperti diungkapkan Arbeloa, yang sekaligus berharap negaranya memenangi kejuaraan.
"Kami sudah menghadapi mereka baru-baru ini, dan kesulitan untuk menghadapi mereka. Mereka memiliki para pemain bagus, di mana Cavani dan Suarez adalah para striker hebat," ujar bek Real Madrid tersebut.
"Mereka adalah tim yang tangguh, namun kami berharap akan sanggup memenangi Piala Konfederasi." [initial] (gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Curhatan Del Bosque Jelang Piala Konfederasi
Piala Dunia 11 Juni 2013, 15:45
-
Arbeloa Lontarkan Pujian Bagi Duet Suarez-Cavani
Piala Dunia 11 Juni 2013, 14:50
-
Arbeloa Menyangkal Pernah Kritik Casillas
Liga Spanyol 11 Juni 2013, 13:31
-
Highlights Friendly: Spanyol 2 - 1 Haiti
Open Play 9 Juni 2013, 12:50
-
Skuad Lengkap Piala Konfederasi 2013
Editorial 8 Juni 2013, 03:24
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR