Bola.net - - Skuat timnas Italia untuk friendly melawan dan telah ditetapkan. Pelatih interim Luigi Di Biagio sudah memanggil pemain-pemainnya.
Termasuk di antaranya adalah Gianluigi Buffon, Patrick Cutrone dan Federico Chiesa. Masih belum ada tempat untuk Mario Balotelli.
Dengan dipanggilnya Buffon, berarti kegagalan melawan Swedia di play-off Piala Dunia pada November lalu bukanlah laga terakhirnya berseragam Azzurri.
Bagi Cutrone dan Chiesa, ini adalah debut mereka di level senior.
(c) Nazionale Italiana
Buffon (Juventus), G Donnarumma (Milan), Perin (Genoa)
Belakang: Florenzi (Roma), Zappacosta (Chelsea), Spinazzola (Atalanta), De Sciglio (Juventus), Darmian (Manchester United), Bonucci (Milan), Chiellini (Juventus), Rugani (Juventus), G Ferrari (Sampdoria)
Pellegrini (Roma), Jorginho (Napoli), Verratti (PSG), Cristante (Atalanta), Bonaventura (Milan), Gagliardini (Inter), Parolo (Lazio)
Depan: Chiesa (Fiorentina), Verdi (Bologna), Candreva (Inter), Belotti (Torino), Immobile (Lazio), Insigne (Napoli), Cutrone (Milan).
Italia akan melawan Argentina di kota Manchester pada 23 Maret 2018. Setelah itu, Azzurri akan menghadapi Inggris di Wembley pada 27 Maret.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon, Cutrone, Chiesa Dipanggil Azzurri
Piala Dunia 17 Maret 2018, 23:56
-
Mancini Buka Kode Siap Latih Italia
Piala Dunia 17 Maret 2018, 15:14
-
Inggris Diminta Belajar Tanpa Harry Kane
Piala Dunia 16 Maret 2018, 18:30
-
Meski Hanya Laga Persahabatan, Di Biagio Tetap Incar Kemenangan
Piala Dunia 16 Maret 2018, 11:35
-
Ditanya Peluang Tangani Timnas Italia, Mourinho: No!
Piala Dunia 12 Maret 2018, 21:57
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR