Buffon yang baru saja menjadi pahlawan Azzurri saat mengalahkan Uruguay di adu penalti merasa kritik kepada kiper terlalu pedas di Italia. Bahkan Buffon menyebut kritik kepada kiper bisa berlangsung lama di Italia.
"Di Italia, menjadi kiper adalah hal yang terberat di dunia. Karena kritikan yang pada umumnya ditujukan kepada Kiper di Italia ini selalu negatif," ucap Buffon kepada Globo Esporte.
"Jika saya gagal mereka akan berbicara selama 4 bulan tentang kesalahan yang saya lakukan. Tetapi saya rasa mereka berbicara banyak karena tidak terbiasa melihat saya gagal," ungkap Buffon.
Tetapi dibalik segala kritik, Buffon percaya jika pesepakbola muda sebaiknya jangan terlalu mendapat kritik berlebihan. Kiper berusia 35 tahun ini merasa pesepakbola muda berhak melakukan kesalahan sebagai proses pembelajaran. [initial]
Baca Juga:
(glo/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keluarga Alcantara Terpecah Akibat Brasil-Spanyol
Bolatainment 1 Juli 2013, 20:32
-
Buffon: Italia Punya Tiga Kiper Terbaik Dunia
Piala Dunia 1 Juli 2013, 11:25
-
Buffon: Di Italia, Hidup Menjadi Kiper Tak Mudah
Piala Dunia 1 Juli 2013, 11:13
-
Lugano Sayangkan Lawan Berat Uruguay
Piala Dunia 1 Juli 2013, 10:33
-
Tempat Ketiga Layaknya Keajaiban Bagi Buffon
Piala Dunia 1 Juli 2013, 10:23
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR