Bola.net - - Legenda Real Madrid Iker Casillas menyebut Gianluigi Donnarumma sebagai kiper berkualitas yang memang pantas menggantikan Gianluigi Buffon.
Sejak dipercaya untuk tampil di skuat AC Milan pada tahun 2015 lalu, karir Donnarumma di dunia sepakbola langsung melesat. Ia menjadi kiper nomor satu Rossoneri.
Kemudian, performanya yang meyakinkan di level klub membuatnya dipanggil memperkuat timnas Italia, menjadi deputi Buffon. Kiper berusia 18 tahun itu pun kian mantap disebut-sebut sebagai pewaris tahta shot stopper Juventus tersebut.
Anggapan itu pun diamini oleh Casillas. Kiper yang kini bermain di Porto itu menyebut Donnarumma memang memiliki talenta yang luar biasa besar, dan ia memang pantas menggantikan Buffon.
Gianluigi Donnarumma dan Gianluigi Buffon
"Sedangkan untuk Donnarumma, sejujurnya ia adalah kiper muda dengan banyak potensi, yang sudah menjadi kenyataan, hari ini," ujarnya seperti dilansir Football Italia.
"Saya pikir Italia harus tenang, karena setelah Buffon mereka mendapat pengganti seperti Donnarumma yang saya pikir akan menjadi kiper hebat bagi Italia," tegas eks kiper timnas Spanyol tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Sedang Mandul, Ramos Tak Peduli
Liga Spanyol 9 November 2017, 19:58
-
Ramos Akui Berbeda Pandangan Dengan Ronaldo
Liga Spanyol 9 November 2017, 19:34
-
Hazard Buka Pintu Gabung Madrid
Liga Inggris 9 November 2017, 17:01
-
Simpati Luis Suarez untuk Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 9 November 2017, 16:00
-
Perkembangan Odegaard Bikin Madrid Puas
Liga Spanyol 9 November 2017, 15:50
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR