Terakhir kali pasukan Mano Menezes menggelar laga di tanah mereka sendiri adalah tahun 2011, yakni di ajang Superclasico de las Americas kontra Argentina namun laga itu tak masuk kalender FIFA.
Laga malam ini digelar di kota Sao Paulo, kawasan yang begitu akrab bagi Lucas Moura dan Oscar. Sebab keduanya asli produk akademi klub yang bermarkas di stadion Morumbi ini.
Pelatih yang membawa Brasil juara di Piala Dunia 1994 Carlos Alberto Pereira, menangani Afrika Selatan dua tahun lalu di Piala dunia 2010.
Terakhir kali kedua kubu ini bertemu adalah di ajang Piala Konfederasi tahun 2009, saat itu Dani Alves mencetak gol tunggal Samba.
Laga ini akan menjadi kesempatan pertama pelatih Gordon Igesund meracik strategi Bafana-Bafana.
Pemain Kgosi Ntlhe berkesempatan menjalani debutnya bersama timnas Afrika Selatan di usia 18 tahun 6 bulan. Bisa menjadi pemain termuda kedua yang pernah masuk timnas setelah Aaron Mokoena.
Laga persahabatan ini akan menjadi partai pertama Afrika Selatan bersua Samba di luar negara mereka sendiri.
Benni McCarthy masuk kembali ke skuad timnas setelah terakhir tampil di tahun 2010, dan berpeluang mencatatkan caps-nya yang ke-80 jika diturunkan.
Lima Laga Terakhir Kedua Tim:
Brasil: M-M-K-K-M
(15 Agu, 2012) Swedia 0 - Brasil 3 (FR)
(20 Juli, 2012) Britania Raya 0 - Brasil 2 (FR)
(09 Jun, 2012) Argentina 4 - Brasil 3 (FR)
(03 Jun, 2012) Brasil 0 - Meksiko 2 (FR)
(31 Mei, 2012) Amerika Serikat 1- Brasil 4 (FR)
Afrika Selatan: S-S-S-K-M
(09 Jun, 2012) Botswana 1 - Afrika Selatan 1 (WCQ)
(03 Jun, 2012) Afrika Selatan 1 - Ethiopia 1 (WCQ)
(29 Feb, 2012) Afrika Selatan 0 - Senegal 0 (FR)
(17 Nov, 2010) Afrika Selatan 0 - Amerika Serikat 1 (FR)
(22 Jun, 2010) Prancis 1 - Afrika Selatan 2 (WC)
Head to Head Kedua Tim:
(25 Jun, 2009) Brasil 1 - Afrika Selatan 0 (Piala Konfederasi) (gl/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Friendly: Brasil vs Afrika Selatan
Piala Dunia 7 September 2012, 16:38
-
Preview: Brasil vs Afrika Selatan, Samba Jajal Bafana
Piala Dunia 7 September 2012, 15:00
-
Messi: Tetap Bermain Tenang, Argentina
Piala Dunia 6 September 2012, 01:00
-
Kuyt: Belanda Bisa Contoh Yunani
Piala Dunia 6 September 2012, 00:00
-
United Dikabarkan Sempat Menawar Neymar
Liga Inggris 5 September 2012, 20:30
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR