Seperti diketahui, dalam konferensi pers, Gerard Pique berbisik kepada Del Bosque bahwa Fabregas sudah pasti pergi dari Barcelona FC. Sayangnya, bisikan Pique itu ternyata terekam karena ia berada di dekat mikrofon wartawan.
Del Bosque belum membicarakan soal itu dengan Pique maupun Fabregas. Ia lebih fokus untuk memimpin timnas Spanyol menjalani persiapan jelang laga ujicoba melawan El Salvador.
"Saya tidak marah. Tapi benar bahwa sesuatu yang personal seperti itu harusnya tidak sampai bocor. Sekarang kami harus lebih berhati-hati. Saya belum bicara dengan Pique atau Cesc. 23 Pemain saya berlatih dengan baik, Cesc juga demikian," terang Del Bosque seperti ditulis AS.
Menurut berbagai sumber di Italia dan Spanyol, Fabregas akan bergabung dengan Chelsea musim panas nanti. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cerezo Tak Yakin Masa Depan Courtois
Liga Spanyol 7 Juni 2014, 21:41 -
Liga Spanyol 7 Juni 2014, 19:22
-
Costa Datang, Lukaku Berhasrat Keluar
Liga Inggris 7 Juni 2014, 17:32 -
Ejek Messi, Cech Retweet Gambar Lucu
Bolatainment 7 Juni 2014, 14:40 -
Mourinho Prediksi Spanyol Gugur di Perempat Final
Piala Dunia 7 Juni 2014, 13:50
LATEST UPDATE
-
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR