Bola.net - - Gelandang Timnas Inggris, Dele Alli mengaku cukup khawatir dengan kondisi cederanya baru-baru ini. Alli berharap cedera itu tidak serius sehingga ia tidak perlu absen dari Timnas Inggris.
Dele Alli sendiri menjadi salah satu pemain starter Timnas Inggris pada laga kontra Tunisia dini hari tadi. Ia dipercaya Gareth Southgate untuk membantu serangan The Three Lions pada laga tersebut.
Di akhir babak pertama, Alli mendapatkan cedera. Ia sempat langsung mau diganti, namun ia bertahan di atas lapangan dan baru diganti 10 menit jelang laga usai.
Alii sendiri berharap tidak perlu absen lama karena cederanya ini. "Semoga saja cedera ini tidak parah," ujar Alli seperti yang dikutip Goal International.
Tidak Mau Menyerah

"Kami terus memantau situasi Dele. Dia merasa sedikit sakit tepat sebelum jeda, namun dia merasa bisa melanjutkan pertandingan."
"Saya pikir dia membuat dampak yang besar dengan pembawaan bolanya. Bagaimana caranya melakukan tekanan menjadi masalah tersendiri untuk tim lawan."
"Dia punya peluang emas saat mendapatkan umpan cantik dari Jordan Henderson. Namun sayang bolanya masih melambung di atas gawang."
Punya Pelapis Sepadan

"Kami memiliki opsi yang bagus di bangku cadangan kami."
"Kami merasa masuknya Marcus [Rashford] dan Ruben [Loftus-Cheek] menghadirkan energi bagi tim kami dan juga mereka menjadi ancaman baru bagi lawan." tutup pelatih 47 tahun tersebut.
Berpotensi Absen

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dele Alli Berdoa Cederanya Tidak Serius
Piala Dunia 19 Juni 2018, 19:40
-
Inggris vs Tunisia, Southgate Keluhkan Kepemimpinan Wasit
Piala Dunia 19 Juni 2018, 11:40
-
Kalahkan Tunisia, Southgate: Semua Pemain Inggris Brillian!
Piala Dunia 19 Juni 2018, 09:40
-
Inggris vs Tunisia, Southgate: Kami Memang Layak Menang!
Piala Dunia 19 Juni 2018, 09:20
-
Southgate: Inggris Sudah Siap Tempur
Piala Dunia 17 Juni 2018, 23:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR