Bola.net - - Pelatih Timnas , Didier Deschamps baru-baru ini membeberkan sebuah fakta mengejutkan. Ia mengaku tidak suka dengan sikap yang ditunjukan oleh penyerang mudanya, Ousmane Dembele.
Pada tahun lalu, Ousmane Dembele melakukan langkah besar. Ia menjadi salah satu pemain termahal dunia setelah dibeli Barcelona dengan harga 135 juta pounds.
Namun kepindahan Dembele ke Camp Nou ini bisa dikatakan tidak berjalan baik-baik. Ia bahkan sempat melakukan aksi mogok latihan agar Dortmund menjualnya ke raksasa Spanyol tersebut.
Deschamps sendiri mengakui ia tidak habis pikir dengan sikap yang ditunjukan sang pemuda. "Kelakuan itu tidak bisa ditolerir," ujar Deschamps kepada BIld.
Tidak Terpuji

"Kelakuan Dembele menimbulkan masalah bagi Dortmund, rekan-rekan setimnya dan juga bagi Tim Nasional ini."
"Saya tidak bisa memanggil Dembele ke Timnas Prancis karena dia tidak mau berlatih. Itu adalah sebuah tindakan yang tidak bisa ditolerir jika pemain kami melakukan hal itu."
Kena Karma

Pada awal musim ia sempat bermain beberapa kali. Lalu ia terkena cedera panjang sehingga absen untuk waktu yang cukup lama.
Setelah pulih dari cedera, performanya tidak kunjung meningkat. Alhasil ia digosipkan akan dijual oleh El Blaugrana pada musim panas ini.
Berlanjut ke Timnas

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penilaian Positif Xavi untuk Arthur
Liga Spanyol 6 Juli 2018, 20:50
-
Sulit Bagi Xavi untuk Berhenti Main Bola
Bola Dunia Lainnya 6 Juli 2018, 20:14
-
Barcelona Ajukan Tawaran Kedua Untuk Willian
Liga Spanyol 6 Juli 2018, 14:45
-
4 Alasan Barcelona Harus Rekrut Juan Mata
Editorial 6 Juli 2018, 14:33
-
Lionel Messi Idamkan Paul Pogba Di Barcelona
Liga Spanyol 6 Juli 2018, 14:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR