Persepakbolaan di negeri Tirai Bambu itu memang tengah menggeliat saat ini. Hal itu ditunjukkan dengan adanya perekrutan sejumlah pemain kelas dunia oleh sejumlah klub di negara tersebut seperti Alex Teixeira, Fredy Guarin, Jackson Martinez, dan Ezequiel Lavezzi.
Eriksson sendiri saat ini juga sedang bertugas di Tiongkok. Ia menjadi pelatih di klub Shanghai SIPG. Pelatih asal Swedia itu meyakini bahwa dengan kemajuan yang ditunjukkan oleh persepakbolaan Tiongkok saat ini, negara itu bakal bisa jadi juara Piala Dunia sekitar 20 tahun lagi.
Pernyataan itu dilontarkannya dalam wawancaranya bersama dengan BBC Sport. "Mengapa tidak? (Mereka bisa jadi juara) namun bukan di ajang Piala Dunia berikutnya. Mereka butuh setidaknya 15 hingga 20 tahun (sebelum bisa merealisasikan mimpi jadi juara)," cetusnya.
"Musim ini suingguh gila, benar-benar gila. Presiden negara ini terus mendukung perkembangan sepakbola. Dan jika pemerintahan ikut mendorong kemajuan di (persepakbolaan)Tiongkok maka segalanya bisa terjadi," tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Tiongkok Targetkan Diri Jadi Negara Adidaya Sepakbola Pada 2050
- Tawaran Tak Logis Tiongkok Untuk Ibrahimovic
- Uang Tiongkok Tak Mampu Beli Marek Hamsik
- Rooney Digoda Pindah ke Tiongkok Dengan Gaji 9 Miliar Per Pekan
- Suporter Ejek Tiongkok, Timnas Hongkong Dihukum FIFA
- Ronaldo Buka 30 Sekolah Sepakbola di Tiongkok
- Galeri: Cantiknya Zhao Lina, Shot Stopper Timnas Tiongkok
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eriksson Yakin Tiongkok Bisa Juara Dunia
Piala Dunia 11 Mei 2016, 03:32
-
Sakit Hati Pada Hiddink Jadi Alasan Ramires Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 27 April 2016, 04:56
-
Giliran Loic Remy Masuk Radar Klub Tiongkok
Liga Inggris 7 April 2016, 17:39
-
Ramires Ajak Para Bintang Chelsea ke Tiongkok
Liga Inggris 6 April 2016, 14:48
-
Ramires: Semoga Chelsea Masuk Liga Champions
Liga Inggris 6 April 2016, 10:31
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR