Menurut Gerrard, pengalaman di dua edisi Piala Dunia sebelumnya tampaknya membuat pendukung Inggris kini lebih realistis dan ini menjadi hal positif bagi mereka di Piala Dunia kali ini.
Dijelaskan Gerrard, pada dua edisi Piala Dunia sebelumnya, Inggris selalu difavoritkan untuk menjadi juara karena dilabeli sebagai generasi emas. Label inilah yang disebut Gerrard menjadi beban berat bagi The Three Lions.
"Berangkat ke Piala Dunia sebelumnya saat anda mendapat label generasi emas dan ditempatkan sebagai favorit membawa tekanan yang tidak perlu kepada pemain," ujarnya.
"Saya pikir kali ini lebih realistis. Meskipun kami telah memenuhi syarat dan memiliki performa baik serta berjalan menuju arah yang benar, tapi saya pikir orang-orang sadar bahwa turnamen ini benar-benar sulit dan ada 12 atau lebih tim top lain yang bersaing untuk juara. Kami punya kesempatan yang sama dengan tim lain tapi saat ini orang-orang lebih realistis," tandasnya.
Inggris akan menghadapi Italia pada laga pembuka Grup D Piala Dunia 2014 pada 14 Juni 2014 mendatang. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez: Gerrard Adalah Rekan Setim Terbaik Saya
Liga Inggris 6 Juni 2014, 23:21
-
Gerrard: Tak Ada Tekanan Untuk Juara Piala Dunia
Piala Dunia 6 Juni 2014, 21:23
-
Gerrard: Rodgers Pelatih Fenomenal!
Liga Inggris 6 Juni 2014, 20:26
-
Gerrard: Piala Dunia Brasil Spesial
Piala Dunia 6 Juni 2014, 09:36
-
Gerrard Anggap Keluarga Buat Konsentrasi Buyar
Piala Dunia 6 Juni 2014, 09:12
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR