Hiddink memiliki pengalaman membawa Belanda ke perempat final Piala Eropa 1996 dan semifinal Piala Dunia 1998.
Kontrak Hiddink kali ini berdurasi dua tahun dan ia akan memimpin Belanda di pertandingan pertama grup A kualifikasi Piala Eropa 2016 menghadapi tuan rumah Republik Ceko pada 10 September 2014.
Hiddink memang sarat pengalaman di level internasional, Australia, Korea Selatan, Rusia dan Turki pernah merasakan tangan dingin mantan gelandang PSV itu.
Setelah ia mengundurkan diri dari Anzhi Makhachkala bulan Juli tahun lalu, Hiddink bekerja sebagai penasihat di klub lamanya, PSV.
Beberapa prestasi Guus Hidink di level internasional:
Piala Eropa 1996: bersama Belanda sampai babak perempat final
Piala Dunia 1998: bersama Belanda meraih tempat keempat
Piala Dunia 2002: bersama Korea Selatan meraih tempat keempat
Piala Dunia 2006: bersama Australia sampai babak 16 besar
Piala Eropa 2008: bersama Rusia sampai babak semifinal (fifa/espn/wiki/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruud van Nistelrooy Resmi Kembali ke Timnas Belanda
Piala Dunia 29 Maret 2014, 03:09
-
Guus Hiddink Resmi Tangani Tim Nasional Belanda
Piala Dunia 29 Maret 2014, 02:54
-
Detail Jersey Away Belanda Piala Dunia 2014
Open Play 26 Maret 2014, 09:41
-
Huntelaar Senang Cedera Van Persie Tak Serius
Piala Dunia 24 Maret 2014, 18:01
-
Van Persie Bisa Absen Minimal Delapan Pekan?
Liga Inggris 23 Maret 2014, 09:57
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR