Pemain itu ditunjuk sebagai kapten ketika manajer Gareth Southgate memutuskan untuk mencadangkan bintang Manchester United di duel melawan Slovenia. Namun ia mengaku tak berniat untuk melakukan peran itu secara permanen.
"Hanya untuk pertandingan ini saja. Saya kira Wayne menghadapi semuanya dengan brilian. Bahkan di babak pertama ia coba membantu semua pemain, mengatakan bagaimana kami bisa lebih baik di babak kedua," tutur Henderson menurut ESPN.
"Ia mengharap yang terbaik untuk kami, namun ia adalah sosok yang jadi panutan kami. Ia adalah kapten dan kami semua melihatnya. Ia pemain kelas dunia dan berpengalaman dan ia menunjukkan kelasnya pekan ini."
"Saya bisa bekerja sama dengan baik dengan Wayne. Ia meminta saya bekerja sebaik mungkin. Saya amat bangga, namun saya sedikit kecewa karena kami gagal menang." [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Pemain MU Harus Bisa Motivasi Dirinya Sendiri
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 23:28
-
Eks MU Ini Sebut Liverpool Berpeluang Besar Jadi Juara EPL
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 23:04
-
Yorke Dukung MU Raih Hasil Positif Lawan Liverpool
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 22:37
-
Yorke: MU vs Liverpool Bukan Lagi Pertandingan Terbesar di Inggris
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 21:50
-
Tim ISL Berniat Boyong Ibrahimovic Musim Depan
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 20:46
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR