Bola.net - - Jordan Henderson mengaku siap jika ia diminta mewarisi ban kapten dari Wayne Rooney di timnas .
Rooney sudah menyatakan pensiun dari sepakbola Internasional pekan lalu dan pemain 27 tahun kini menjadi salah satu kandidat untuk menjadi pemimpin anyar tim Tiga Singa.
Kapten Liverpool itu sebelumnya sudah pernah menjadi kapten Inggris di dua laga melawan Spanyol dan Prancis.
Henderson mengatakan bahwa ia akan senang jika bisa menjadi suksesor permanen Rooney, namun ia mengakui harus bersaing dengan Harry Kane, Joe Hart, dan Gary Cahill.
Jordan Henderson dan Adam Lallana
"Itu adalah kehormatan luar biasa," tuturnya di Goal International.
"Ketika Gareth memberi saya kesempatan untuk menjadi kapten pertama kali, di November, itu adalah kehormatan besar untuk saya melihat ketika Harry menjadi kapten, itu kehormatan besar untuknya."
"Joe sudah melakukannya, Gary juga. Ada banyak pemain di tim yang sudah melakukannya dan bisa melakukannya, jadi seperti yang saya bilang, semua tergantung manajer dan apa yang ia rasa tepat untuk dirinya dan tim."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Dihajar Liverpool, Giroud Mengaku Malu Luar Biasa
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 22:19
-
Liverpool Butuh Bek Seperti Terry Atau Ferdinand
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 20:12
-
Eks MU Ini Sebut Liverpool Akan Segera Juara Liga
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 19:47
-
Larangan Jemawa Untuk Skuat Liverpool
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:56
-
Cetak Gol, Sturridge Merasa Tajam Kembali
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:32
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR