Bola.net - - Striker Liverpool Daniel Sturridge meminta rekan-rekannya agar tidak merasa jemawa atau percaya diri berlebihan terkait hasil bagus yang mereka dapat di awal musim ini.
Musim ini Liverpool melakukan penambahan amunisi. Meski hanya mendatangkan tiga pemain, akan tetapi pasukan Jurgen Klopp tersebut tampak cukup beda dari musim lalu.
Sejauh ini, mereka belum tersentuh kekalahan. Dua kali tampil di playoff Liga Champions, mereka belum pernah kalah. Mereka juga meraih dua kemenangan plus satu hasil imbang di pentas Premier League.
Salah satu kemenangan yang mereka dapat adalah dari . Mereka sukses menekuk Alexis Sanchez cs dengan skor 4-0. Dari situ muncul anggapan bahwa The Reds adalah salah satu tim calon juara musim ini.
Pujian tersebut tentu terdengar menyenangkan. Akan tetapi Sturridge pun meminta rekan-rekannya agar tidak merasa terlalu percaya diri dengan hasil-hasil bagus maupun pujian-pujian tersebut.
Sesi latihan Liverpool di Melwood
"Bagi saya, saya selalu melangkah dari aspek rendah hati, yang tidak terlalu bersemangat begitu awal musim ini," cetusnya pada situs resmi Liverpool.
"Saya pikir semua orang di luar para pemain telah membuat penilaian mengenai seberapa jauh mereka percaya bahwa kami bisa melangkah. Kami benar-benar percaya diri, tapi penting untuk tidak terlalu bersemangat karena dalamsepakbola sesuatunya bisa berubah," seru Sturridge.
"Dengan satu atau dua hasil laga dan Anda tidak lagi bersaing memperebutkan gelar juara, dan Anda melihat dari musim lalu bahwa tim yang mungkin belum tentu memulai dengan baik berakhir dengan baik, jadi penting bagi kami untuk menyesuaikan diri, melangkah satu laga pada satu waktu, tidak merasa terlalu bersemangat," tegasnya.
Baca Juga:
- Tertolak! Arsenal Tepis Tawaran Liverpool Untuk Chamberlain
- Lovren: Premier League Sulit, Tak Seperti La Liga
- Liverpool Ingin Lemar, Peluang Coutinho Pergi Terbuka
- Klopp Optimis Menatap Masa Depan Liverpool
- CEO Liverpool Bantah Sudah Sepakat Jual Coutinho ke Barca
- Phil Neville: Arsenal Dalam Krisis Berbahaya
- Henderson Puas Dengan Pembelian Naby Keita
- Henderson Siap Warisi Ban Kapten Rooney
- Henderson: Inggris Ingin Jadi Terbaik Dunia
- Chamberlain Tolak Chelsea demi Gabung Liverpool
- Juventus Bantah Sepakat dengan Emre Can
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Dihajar Liverpool, Giroud Mengaku Malu Luar Biasa
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 22:19 -
Liverpool Butuh Bek Seperti Terry Atau Ferdinand
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 20:12 -
Eks MU Ini Sebut Liverpool Akan Segera Juara Liga
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 19:47 -
Larangan Jemawa Untuk Skuat Liverpool
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:56 -
Cetak Gol, Sturridge Merasa Tajam Kembali
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:32
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR