Swiss dan Prancis akan saling bentrok dalam duel di Salvador di laga kedua Grup E. Kedua tim saat ini sama-sama mengoleksi poin tiga usai meraih kemenangan atas lawan masing-masing di laga perdana.
"Jika anda terlalu mengkhawatirkan Benzema, anda bisa lupa bahwa ada banyak pemain berbahaya lainnya di sekitar dia," tegas pria asal Jerman ini seperti dilansir situs resmi FIFA.
"Kami tak menyiapkan rencana anti-Benzema dalam bentuk apapun. Dia memang telah memenangkan Liga Champions dan menjadi salah satu pemain kelas dunia, namun begitu laga dimulai, ia hanya akan menjadi salah satu pemain bagus di antara rekan-rekannya."
Benzema menjadi pahlawan kemenangan Les Bleus saat menggulung Honduras 3-0 di partai pertama. Selain mencetak 2 gol, pemain 26 tahun ini juga memaksa kiper Noel Valladares melakukan gol bunuh diri. (fifa/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evra Bocorkan Kekuatan Prancis
Piala Dunia 20 Juni 2014, 20:58
-
Thuram: Prancis Bisa Menangkan Piala Dunia
Piala Dunia 20 Juni 2014, 20:18
-
EDITORIAL: Prancis Merajut Harmoni
Editorial 20 Juni 2014, 18:08
-
Kualitas Swiss Bikin Prancis Khawatir
Piala Dunia 20 Juni 2014, 17:15
-
Deschamps: Cabaye Siap Main Lawan Swiss
Piala Dunia 20 Juni 2014, 17:03
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR