Rooney tetap menjadi bagian dari timnas meski tak tampil membela United saat menghadapi Wigan di ajang Community Shield, hari Minggu (11/8) lalu. Setan Merah sendiri terus berupaya menghalangi kepergian Rooney hijrah ke Chelsea meski sang bintang sendiri ingin hengkang dari Old Trafford.
"Rooney baik-baik saja, mentalnya stabil. Dia bisa membedakan antara masalah di klub dan fokus di timnas, seperti yang saya harapkan dari pemain lainnya," ucap Hodgson kepada reporter seperti dikutip dari Goal International.
"Pemain tidak bisa membawa permasalahan klub ke timnas. Sama halnya ketika ada masalah di timnas, mereka tak bisa membawanya ke klub. Keduanya adalah tempat yang berbeda," imbuh Hodgson.
Sementara terkait kondisi Rooney, Hodgson yakin bisa memainkan striker berusia 27 tahun itu saat melawan Skotlandia. Dikatakannya Rooney melahap sesi latihan dengan tanpa ada masalah dengan cederanya. Namun Hodgson masih akan berbicara dengan Rooney sebelum membuat keputusan akhir. [initial]
(goal/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fit Untuk Timnas, Rooney Buka 'Kebohongan' Moyes?
Liga Inggris 13 Agustus 2013, 19:54
-
Hodgson Pastikan Mental Rooney Stabil
Piala Dunia 13 Agustus 2013, 13:33
-
Hodgson Optimistis Mainkan Rooney
Piala Dunia 13 Agustus 2013, 05:30
-
Hodgson Tak Berani Jamin Inggris Lolos ke Brasil 2014
Piala Dunia 12 Agustus 2013, 11:45
-
Puji Hodgson, Rooney Buka Perang Dengan Moyes
Liga Inggris 11 Agustus 2013, 14:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR