
Pelatih kontroversial asal Portugal tersebut sebelumnya menyebut alasan ketidakhadirannya adalah mempersiapkan Madrid jelang lawatan Celta Vigo di leg kedua Copa del Rey tengah pekan ini. Apalagi Los Blancos dihadapkan pada misi wajib menang karena kalah 1-2 di leg pertama.
Namun diyakini ia menolak terbang ke Zurich - tempat acara digelar, karena tak yakin bakal memenangi kategori Pelatih Terbaik. Ia juga tak yakin salah satu dari pemainnya akan menjadi pemenang. Selain itu menurut sumber yang dekat dengan kubu Madrid, Mourinho juga ogah satu pesawat dengan sejumlah anak asuhnya, terutama kiper Iker Casillas dan bek Sergio Ramos menyusul kabar ketegangan di antara mereka.
"Bukan masalah jika terbang bersama orang lain, namun ia merasa atmosfernya bakal tak bagus jika hanya ada dia (Mourinho) dan pemainnya," ujar sumber tersebut sebagaimana dikutip Goal.com.
Penghargaan prestisius FIFA Ballon d'Or akhirnya memang jatuh ke tangan bintang Barcelona, Lionel Messi dan bukan penyerang Madrid, Cristiano Ronaldo. Sementara gelar Pelatih Terbaik jatuh ke tangan arsitek timnas Spanyol, Vicente del Bosque. (gl/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ashley Cole Sindir Dominasi La Liga di FIFA/FIFpro XI
Liga Inggris 8 Januari 2013, 20:33
-
Alasan Mourinho Tak Hadiri Gala FIFA Ballon d'Or Terungkap
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 19:30
-
Liga Champions 8 Januari 2013, 18:34

-
Mourinho Samarkan Perseteruan Dengan Casillas
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 14:30
-
Inikah Alasan Mou Tak Hadiri Gala FIFA Ballon d'Or?
Piala Dunia 8 Januari 2013, 13:55
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR