Ronaldo mendapatkan kartu kuning ketika membela Portugal dalam pertandingan melawan Israel. Itu adalah kartu kuning ketiganya sepanjang kualifikasi Piala Dunia 2014 ini.
Artinya, Ronaldo akan mendapatkan hukuman otomatis berupa larangan bertanding satu kali. Kapten timnas Portugal tersebut dipastikan hanya akan menjadi penonton ketika rekan-rekannya bertarung di kandang Azerbaijan.
Meski tak bisa bermain, namun Ronaldo ingin mendukung penuh rekan-rekannya. Karena itu, ia memilih tetap bersama timnas hingga misi Portugal kali ini selesai.
"Akan sangat mudah untuk terbang kembali ke klub saya. Namun saya senang berada di sini dan saya rasa saya masih bisa berkontribusi tanpa harus bermain. Saya ingin rekan-rekan saya tahu bahwa tubuh dan jiwa saya tetap bersama mereka. Saya akan mendukung dari luar lapangan saat mereka bertarung," jelas CR7. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bench Madrid dan Rotasi Pemain
Liga Spanyol 25 Maret 2013, 21:54
-
Pique: Saya Ingin Pepe Di Barcelona
Liga Spanyol 25 Maret 2013, 21:21
-
Aguero Jadi Target Nomor Satu Madrid
Liga Spanyol 25 Maret 2013, 20:56
-
Mourinho Terobsesi Kembali ke Chelsea?
Liga Champions 25 Maret 2013, 20:21
-
Inilah Alasan Ronaldo Enggan Kembali ke Madrid
Piala Dunia 25 Maret 2013, 19:07
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR