
Bola.net - Argentina akan menjamu Ekuador pada matchday 1 Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL (Amerika Selatan). Pertandingan Argentina vs Ekuador ini dijadwalkan kick-off hari Jumat, 8 September 2023.
Lionel Messi dan kawan-kawan, yang menjadi kampiun di Piala Dunia 2022 Qatar, mengusung status sebagai juara bertahan. Perjuangan mereka menuju Piala Dunia 2026, yang akan digelar di Kanada, Meksiko, dan Amerika Serikat, akan dimulai dengan laga kontra Ekuador di kandang.
Argentina akan meladeni Ekuador di Estadio Monumental, Buenos Aires. Berikut jadwal pertandingannya.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming

Kompetisi: Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL
Pertandingan: Argentina vs Ekuador
Stadion: Estadio Monumental (Buenos Aires)
Hari, tanggal: Jumat, 8 September 2023
Jam: 07.00 WIB
Live: -
Live streaming: -
Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona CONMEBOL Matchday 1

Jumat, 8 September 2023
05:30 WIB Paraguay vs Peru
06:00 WIB Kolombia vs Venezuela
07:00 WIB Argentina vs Ekuador
Sabtu, 9 September 2023
06:00 WIB Uruguay vs Chile
07:45 WIB Brasil vs Bolivia
Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona CONMEBOL Matchday 2

Rabu, 13 September 2023
03:00 WIB Bolivia vs Argentina
04:00 WIB Ekuador vs Uruguay
05:00 WIB Venezuela vs Paraguay
07:30 WIB Chile vs Kolombia
09:00 WIB Peru vs Brasil
Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona CONMEBOL
Klasemen sementara Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL (c) Wikipedia
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Perbandingan Skuad Argentina di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan saat Lawan Timnas Indonesia
- Bebas Cedera, Lisandro Martinez Bisa Bela Timnas Argentina dan Manchester United
- Nominasi UEFA Mens Player of the Year: Lionel Messi Dapat Trofi Lagi Nih?
- Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo: Mengintip Lemari Trofi 2 GOAT
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden La Liga: Udah deh, Kamu Pensiun di Barcelona Aja, Messi!
Liga Spanyol 7 September 2023, 17:36
-
Timnas Argentina Bersiap Pertahankan Trofi Piala Dunia, Ada Lionel Messi
Open Play 7 September 2023, 16:00
-
Lionel Messi Tidak akan Istirahat
Amerika Latin 7 September 2023, 15:20
-
Daftar Pemenang Gelar Ballon d'Or Sepanjang Masa
Liga Champions 7 September 2023, 14:26
-
5 Pemain yang Paling Sering Masuk Nominasi Ballon d'Or, Cristiano Ronaldo Juaranya!
Editorial 7 September 2023, 13:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR