Swiss sendiri sukses meraih tiga poin perdana mereka di Babak Kualifikasi Piala Dunia 2018 pada dini hari tadi. Mereka menumbangkan sang juara Euro 2016, Portugal dengan skor 2-0 berkat gol dari Breel Embolo dan Admir Mehmedi.
Petkovic sendiri mengaku puas dengan kemenangan ini namun ia meminta anak asuhnya tidak besar kepala karena jalan menuju Piala Dunia 2018 masih panjang. "Hari ini kami tidak mengambil sebuah langkah mundur melainkan kami mengambil dua langkah ke depan. Secara mental kami benar-benar siap sehingga kami bisa memainkan permainan yang sangat luar biasa" ungkap Petkovic kepada Soccerway.
"Kemenangan ini akan menjadi berita besar di Eropa karena kami telah mengalahkan Sang Juara Eropa dan setiap hasil positif yang kami peroleh membawa euforia pada negara kami"
"Kami harus merayakan kemenangan ini namun besok kami harus sudah kembali fokus dalam sesi latihan kami. Kami masih punya sembilan pertandingan yang menunggu" tutup pelatih 53 tahun tersebut.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Portugal: Sudah Waktunya Lupakan Sukses di Euro 2016
Piala Dunia 7 September 2016, 11:19
-
Kartu Merah Granit Xhaka Bikin Pelatih Swiss Kecewa
Piala Dunia 7 September 2016, 10:50
-
Kalahkan Portugal, Swiss Enggan Jumawa
Piala Dunia 7 September 2016, 10:39
-
Highlights Kualifikasi Piala Dunia 2018: Swiss 2-0 Portugal
Open Play 7 September 2016, 04:17
-
Hasil Pertandingan Swiss vs Portugal: Skor 2-0
Piala Dunia 7 September 2016, 03:55
LATEST UPDATE
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR