Seperti diketahui, Jerman secara meyakinkan melangkah ke partai final Piala Dunia setelah melumat tuan rumah Brasil dengan skor mencolok 7-1. Sementara itu, Argentina melangkah ke final setelah mengalahkan Belanda lewat adu penalti.
Meski mengakui bahwa laga final akan berbeda, Higuain menegaskan bahwa laga Brasil melawan Jerman tak membuat mereka merasa terintimidasi.
"Pada laga itu tak ada intimidasi sama sekali. Semua berjalan penuh respek. Jerman saat itu juga tetap khawatir karena akan melawan Argentina di final," ujarnya.
"Sekarang kami akan menghadapi laga final dan itu adalah masalah lain. Yang pasti kami akan berjuang dan bertarung sampai mati," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketemu 'Pembantai' Brasil, Higuain Tak Khawatir
Piala Dunia 10 Juli 2014, 19:51 -
Higuain Tepis Isu Pindah ke Barca
Liga Italia 10 Juli 2014, 02:23 -
Lukaku Bermimpi Bisa Tiru Gol Higuain
Piala Dunia 8 Juli 2014, 09:49 -
Higuain Tolak Kabar Dihubungi Barcelona
Liga Spanyol 8 Juli 2014, 00:09 -
Mascherano: Messi dan Higuain Buat Permainan Argentina Hidup
Piala Dunia 7 Juli 2014, 13:27
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR