Mbappe menjadi salah satu pencetak gol dalam laga final Piala Dunia kontra Kroasia pada hari Minggu (15/7) kemarin, dan membuat Prancis menang dengan skor 4-2. Selain dirinya, Antoine Griezmann dan Paul Pogba juga turut membubuhkan namanya di papan skor.
Penampilannya di sepanjang pagelaran Piala Dunia kali ini juga tak henti-hentinya membuat publik berdecak kagum. Puncaknya adalah kala Les Blues mengalahkan Argentina di babak 16 besar, di mana Mbappe berhasil menyarangkan dua gol. (goal/yom)
Diunggulkan Raih Ballon D'Or

"Dia bermain dengan sangat mudah, tetapi juga selalu merendah diri. Mbappe bermain dengan serius, dia tidak bermain untuk pertunjukan," ujar Matthaus kepada Bild.
"Dia sekarang menjadi juara dunia dan pastinya sangat diunggulkan untuk penghargaan pemain terbaik 2018," lanjutnya.
Tidak Yakin Prancis Sukses

Oleh karena itu, sebagian besar publik meyakini bahwa Prancis akan mendominasi sepakbola dalam beberapa tahun ke depan. Namun Matthaus tidak sepakat dengan pendapat tersebut.
"Saya tidak percaya bahwa Prancis akan menegakkan sebuah era. Tim ini tidak mengadopsi gaya apapun ataupun tampak meyakinkan dengan sepakbola yang mengesankan," tambahnya.
"Mereka tidak mendorong lawannya hingga ke ujung," pungkasnya.
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Antar Prancis Juara Piala Dunia 2018, Nama Didier Deschamps Diabadikan
Piala Dunia 17 Juli 2018, 16:04
-
Kedalaman Tim Jadi Kunci Prancis Juara Piala Dunia 2018
Piala Dunia 17 Juli 2018, 15:30
-
Terungkap, Kante Bermain Buruk Karena Sakit Perut
Piala Dunia 17 Juli 2018, 14:02
-
N'Golo Kante, Pahlawan Tanpa Tanda Jasa
Piala Dunia 17 Juli 2018, 14:00
-
Olivier Giroud: Dominasi Prancis Baru Saja Dimulai
Piala Dunia 17 Juli 2018, 14:00
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR