Dalam dua tahun terakhir performa Prancis memang tengah melesat tajam. Dua tahun lalu mereka menjadi finalis Euro 2016, kendati pada saat itu mereka ditumbangkan oleh Portugal.
Dua tahun berselang, skuat Les Bleus sukses menebus kegagalan mereka itu. Mereka berhasil menjuarai Piala Dunia 2018, di mana trofi itu merupakan trofi kedua mereka sepanjang sejarah.
Giroud sendiri percaya bahwa Timnas Prancis akan mendominasi sepakbola Internasional untuk beberapa tahun ke depan. "Hanya ada lima pemain di tim kami saat ini yang berusia di atas 30 tahun," buka Giroud kepada London Evening Standard. (eve/dub)
Generasi Emas

"Kami memiliki generasi yang luar biasa yang dipenuhi oleh pemain-pemain muda bertalenta. Itulah mengapa kami bisa berharap banyak pada tim ini di masa depan."
"Satu hal yang harus kami lakukan adalah kami harus menjaga mentalitas kami dengan kualitas kami. Kami harus sangat kompetitif dan sulit dikalahkan, dan itu akan membuat mimpi kami menjadi nyata."
Mimpi Jadi Nyata

"Ketika saya masih muda, seorang sahabat baik saya mengatakan bahwa saya akan memenangkan Piala Dunia suatu hari nanti dan ia mengatakan kepada saya sebelum pertandingan bahwa 'Ayo lakukan itu hari ini' "
"Saya sangat bangga akan saudara dan juga teman-teman saya. Saya berterima kasih kepada orang-orang yang mendukung saya dan tim ini dan kami sangat bangga bisa memenangkan trofi ini untuk rakyat Prancis."
Minim Kontribusi

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Antar Prancis Juara Piala Dunia 2018, Nama Didier Deschamps Diabadikan
Piala Dunia 17 Juli 2018, 16:04
-
Kedalaman Tim Jadi Kunci Prancis Juara Piala Dunia 2018
Piala Dunia 17 Juli 2018, 15:30
-
Terungkap, Kante Bermain Buruk Karena Sakit Perut
Piala Dunia 17 Juli 2018, 14:02
-
N'Golo Kante, Pahlawan Tanpa Tanda Jasa
Piala Dunia 17 Juli 2018, 14:00
-
Olivier Giroud: Dominasi Prancis Baru Saja Dimulai
Piala Dunia 17 Juli 2018, 14:00
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR