
Bola.net - Link streaming undian Piala Dunia 2026 yang digelar Jumat 5 Desember 2025. Bolaneters bisa menonton undian ini secara live di TVRI dan link streaming berikut ini.
Seperti yang sudah diketahui, Piala Dunia 2026 sudah hampir menyelesaikan babak penyisihan. Sudah ada total 42 tim yang dipastikan lolos ke Piala Dunia 2026, dan enam tiket sisa akan diperebutkan melalui babak playoff.
Untuk menggelar Piala Dunia 2026 nanti, FIFA akan menggelar babak drawing. Nantinya total 48 tim akan dibagi ke dalam 12 grup dengan satu grup berisikan masing-masing empat negara.
Penasaran siapa akan bertemu siapa di Piala Dunia 2026 nanti? Bolaneters bisa menonton langsung proses pengundiannya di bawah ini.
Link Streaming Undian Piala Dunia 2026

Pengundian Piala Dunia 2026
Jadwal: Jumat, 5 Desember 2025
Start: Pkl 23.00 WIB
Live: TVRI
Link Streaming: (Klik tautan berikut ini)
Pembagian Pot Undian Piala Dunia 2026

Pot 1: Amerika Serikat, Meksiko, Kanada, Spanyol, Argentina, Prancis, Inggris, Brasil, Portugal, Belanda, Belgia, Jerman
Pot 2: Kroasia, Maroko, Kolombia, Uruguay, Swiss, Jepang, Senegal, Iran, Korea Selatan, Ekuador Austria, Australia
Pot 3: Norwegia, Panama, Mesir, Aljazair, Skotlandia, Paraguay, Tunisia, Pantai Gading, Uzbekistan, Qatar, Arab Saudi, Afrika Selatan
Pot 4: Yordania, Tanjung Harapan, Ghana, Curacao, Haiti, New Zealand, 4 Pemenang Playoff UEFA, 2 Pemenang Playoff Intercontinental
Baca Juga:
- Thomas Tuchel Bicara Target Besar Inggris di Piala Dunia 2026: Kami Akan Berani Bermimpi!
- Ancaman Panas Ekstrem: Thomas Tuchel Bisa 'Sembunyikan' Pemain Cadangan Inggris Saat Piala Dunia 2026
- 4 Pemain Bintang yang Berpotensi Pindah Klub di Tengah Ajang Piala Dunia 2026: Vinicius Junior Tinggalkan Real Madrid?!
- Daftar Lengkap Pembagian Pot Negara Peserta Drawing Piala Dunia 2026: Beda, Kali Ini Ada 48 Tim!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Streaming Drawing Piala Dunia 2026, Live di TVRI
Piala Dunia 5 Desember 2025, 22:52
-
Link Streaming Final Coppa Italia 2025 di TVRI: AC Milan vs Bologna
Liga Italia 14 Mei 2025, 16:09
-
Link Live Streaming Inter Milan vs AC Milan - Semifinal Coppa Italia
Liga Italia 24 April 2025, 00:33
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Alami Kecelakaan di Sirkuit Aspar saat Latihan Jelang MotoGP 2026
Otomotif 24 Januari 2026, 12:56
-
Pergeseran Taktik dan Budaya: Cara Alvaro Arbeloa Menyatukan Real Madrid
Liga Spanyol 24 Januari 2026, 12:54
-
Arsenal vs Manchester United: Meriam London Superior, Setan Merah Terancam
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:44
-
Tempat Menonton Malut United vs Persik Kediri: Apakah Disiarkan TV Nasional?
Bola Indonesia 24 Januari 2026, 12:15
-
Baru Cetak 9 Gol dari 27 Laga, Gyokeres Flop di Arsenal? Ini Kata Arteta
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:11
-
Man City vs Wolves: Menanti Debut Marc Guehi, Obat Pusing Guardiola
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:02
-
Michael Carrick Puji Kualitas Kobbie Mainoo Jelang Ujian Berat Kontra Arsenal
Liga Inggris 24 Januari 2026, 11:57
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




















KOMENTAR