Pernyataan itu dilontarkan bek berambut kriwil tersebut setelah tendangan bebasnya memastikan Samba lolos ke babak semifinal dengan mengalahkan Kolombia 2-1, Sabtu (05/07) kemarin.
Tendangan bebas dari jarak 35 yards atau sekitar 32 meter itu ia lakukan dengan menggunakan kaki bagian dalam. Bola tak bergerak melengkung, namun melaju lurus menghujam ke sisi kiri atas gawang Kolombia.
Usai laga, dengan nada bercanda, pemain yang baru saja ditransfer ke PSG itu mengatakan bahwa dirinya memang dilahirkan untuk mencetak gol-gol dari tendangan bebas dengan teknik yang tak lazim.
"Saya rasa itu faktor genetis. Saya terlahir dengan kaki seperti itu. Di Brasil, mereke menyebutnya kaki '10-to-two,'" kelakarnya seperti dilansir Express. [initial]
Baca Juga:
- Brasil vs Kolombia Terkotor di Piala Dunia 2014
- David Luiz: James Sudah Jadi Juara Dunia
- David Luiz dan Gol Langka Brasil
- Galeri Suporter: Brasil vs Kolombia
- Brasil Tampil Menghibur, David Luiz Sumringah
- David Luiz Bertahun-tahun Nantikan Gol Free Kick Indah
- David Luiz Enggan Kutuk Pemain yang Cederai Neymar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luiz: Gol Itu Berkat Faktor Genetis
Piala Dunia 6 Juli 2014, 13:24
-
David Luiz: James Sudah Jadi Juara Dunia
Piala Dunia 5 Juli 2014, 22:07
-
Salut Dari Brasil Buat James Rodriguez
Open Play 5 Juli 2014, 21:47
-
David Luiz dan Gol Langka Brasil
Piala Dunia 5 Juli 2014, 20:38
-
Brasil Tampil Menghibur, David Luiz Sumringah
Piala Dunia 5 Juli 2014, 08:16
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR