Performa skuat asuhan Jorge Sampaoli itu cukup sering mengundang kritikan dari berbagai pihak, terutama saat fase grup. Lionel Messi dkk baru bisa mendapatkan kemenangan pada laga terakhir kontra Nigeria dengan skor 2-1.
Tersingkirnya Albiceleste pun seolah menjadi takdir yang tak bisa dielakkan. Setelah mendapatkan tambahan semangat dari laga melawan Nigeria, mereka tetap saja harus pulang lebih dini karena kalah atas Prancis di babak 16 besar. (fox/yom)
Bermain tanpa Tujuan

"Saya merasa malu," ujar Maradona saat ditanya pandangannya soal performa Argentina, seperti yang dikutip dari Fox Sports.
Sangat sedih melihat timnas Argentina berjalan tanpa tujuan," lanjut pria berumur 57 tahun itu.
Tak Bisa Salahkan Messi

Tetapi, Maradona tidak ingin menumpahkan rasa kesalnya terhadap pemain berumur 31 tahun tersebut. Sebab di matanya, Messi telah memberikan perjuangan yang luar biasa.
"Messi berjuang dengan sepenuh hati karena dia tak punya seseorang yang bisa menerima operannya," tambahnya.
"Saya tidak bisa menyalahkannya, sama sekali," pungkasnya.
Kegagalan Argentina di Piala Dunia 2018 ini juga membuat Sampaoli harus rela kehilangan jabatannya. Menurut rumor yang beredar saat ini, Diego Simeone dan Matias Almeyda sedang menjadi calon terkuat pelatih selanjutnya.
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maradona Akui Malu Lihat Argentina di Piala Dunia 2018
Piala Dunia 19 Juli 2018, 14:55
-
Jelang Pra-musim, Messi Dan Keluarga Liburan di Atas Kapal Mewah
Bolatainment 19 Juli 2018, 12:34
-
Dalam Angka - Statistik Menarik Dari Piala Dunia 2018
Editorial 19 Juli 2018, 10:42
-
Tevez Tak Mau Messi Pensiun dari Timnas Argentina
Piala Dunia 19 Juli 2018, 01:57
-
Cristiano Ronaldo Jadi Yang Terbaik Berkat Lionel Messi
Liga Spanyol 18 Juli 2018, 12:15
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR