Dengan rendah hati ia menyebut bahwa La Furia Roja akan masih menjadi favorit di turnamen tahun depan. Terlebih dengan status mereka sebagai juara bertahan.
"Saat ini Spanyol adalah tim terbaik di dunia dan kami memiliki banyak rasa hormat pada mereka," jelas Marcelo pada Marca.
"Namun mereka bukan lawan yang akan kami hadapi dengan segera, masih ada banyak tim hebat lainnya. Meski demikian, Spanyol ada di level yang lebih baik dari semuanya, menurut opini pribadi saya," tutupnya.
Marcelo dan Brasil tergabung di grup yang sama dengan Kroasia, Meksiko, dan Kamerun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas: Kekuatan Mental Penting untuk Kiper
Piala Dunia 9 Desember 2013, 12:20
-
Bosque: Tak Ada yang Salah dengan Xavi
Piala Dunia 9 Desember 2013, 07:29
-
Marcelo: Spanyol Terkuat di Dunia
Piala Dunia 9 Desember 2013, 07:08
-
Casillas Kritik Drawing Piala Dunia
Piala Dunia 9 Desember 2013, 06:13
-
Casillas: Semua Tim Akan Incar Spanyol
Piala Dunia 9 Desember 2013, 06:05
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR