Namun, Messi menolak jika harus bertanggung jawab atas prestasi Argentina di dua piala dunia terakhir.
Performa Messi sangat luar biasa di level klub. Banyak rekor yang dia torehkan bersama Barcelona. Bahkan prestasi Barca tak lepas dari kontribusi Messi yang selalu tampil trengginas.
Namun hal tersebut seolah hilang ketika Messi bermain untuk tim nasional negaranya. Di dua edisi piala dunia terakhir, Argentina tak mampu berbicara banyak. Padahal banyak yang mengunggulkan Argentina meraih juara dengan keberadaan Messi.
"Masih ada kesempatan bagi saya untuk meningkatkan performa di level tim nasional. Saya menangis berkali-kali. Pada piala dunia 2006 kami kalah adu penalti meski bermain bagus. Dan hal itu terulang lagi pada 2010," Ujarnya.
"Bermain bagus atau buruk saya selalu marah karena saya tidak mau kalah. Saya tahu bahwa saya belum memberikan penampilan terbaik. Namun saya-lah yang pertama ingin bermain bagus," Ujar Messi. (bola/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roura: Messi dan Villa Semakin Padu
Liga Spanyol 18 Maret 2013, 22:29
-
Messi: Saya Tidak Bermain Bagus Bersama Argentina
Piala Dunia 18 Maret 2013, 21:45
-
David Villa Senang Bisa Bantu Messi
Liga Spanyol 18 Maret 2013, 19:10
-
Villa Akui Mulai Temukan Chemistry Dengan Messi
Liga Spanyol 18 Maret 2013, 18:05
-
Neymar Tak Suka Disejajarkan Dengan Messi dan CR7
Liga Champions 18 Maret 2013, 17:45
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR