Modric dinobatkan sebagai pemain terbaik di ajang Piala Dunia 2018, mengalahkan nama-nama besar lainnya seperti Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi. Sebabnya tentu saja karena dirinya berhasil membawa Kroasia mencapai babak final.
Sejak fase grup, kontribusi Modric memang selalu berhasil membuat Kroasia meraih kemenangan. Contohnya saja saat melawan Argentina di fase grup, di mana Kroasia berhasil menang dengan skor telak 3-0. (goal/yom)
Pantas Jadi Pemain Terbaik

"Saya pikir Modric pantas mendapatkannya, terlebih karena dia adalah pemain yang paling luar biasa di turnamen ini," ujar Sule kepada Goal.
"Modric adalah pemimpin yang sebenarnya dari Kroasia, dan semua anggota tim memberinya rasa hormat. Mereka mempercayainya, dia mendapatkan bola hampir setiap waktu dan selalu menjadi salah satu yang menjadi penentu di tim," lanjutnya.
Keahlian Modric

"Dia mampu menghindari penjagaan ketat dan tak pernah kesulitan dalam sebuah pertandingan. Dia tahu kapan harus mundur dan melepas bola," tambahnya.
"Walaupun mereka tidak memiliki pemain yang luar biasa, tetapi kepercayaan mereka terhadap Modric dan juga sebaliknya menjadi inspirasi bagi mereka. Fakta bahwa mereka kalah di final tidak menghapus raihan Kroasia," pungkasnya.
Kroasia sendiri harus puas dengan status runner-up Piala Dunia setelah mereka tumbang di hadapan Prancis. Skuat asuhan Zlatko Dalic itu kalah dengan skor 2-4.
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luka Modric: Prancis Menang Karena Dibantu Wasit
Piala Dunia 17 Juli 2018, 13:45
-
Foto: Skuat Kroasia Tetap Disambut Bagai Pahlawan
Open Play 17 Juli 2018, 10:56
-
Modric Memang Pantas Raih Gelar Pemain Terbaik
Piala Dunia 17 Juli 2018, 10:23
-
Duet Pemain Barcelona dan Real Madrid di Piala Dunia 2018
Piala Dunia 16 Juli 2018, 14:53
-
Statistik Final Piala Dunia 2018: Prancis Juara karena Lebih Efektif
Piala Dunia 16 Juli 2018, 12:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR