Maha-bintang Real Madrid; Cristiano Ronaldo, serta bintang baru Barcelona FC; Neymar, diyakini 80 ribu pembaca Marca bakal bersinar terang di Piala Dunia 2014, yang berlangsung pada bulan Juni tahun depan.
Bukan Lionel Messi, eks punggawa Santos itu difavoritkan pembaca Marca untuk meraih pemain terbaik serta pemain muda terbaik di ajang Piala Dunia 2014. Sementara Ronaldo berada di peringkat kedua.
Pembaca Marca juga memberikan dukungannya kepada Messi dan Andres Iniesta di posisi ketiga dan keempat, guna meraih penghargaan individu terbaik.
Dalam urusan pencetak gol terbanyak di Piala Dunia, para pembaca menjagokan Ronaldo. Disusul Messi dan Neymar di peringkat kedua dan ketiga. (mrc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertemu Sheikh Mansour, Perez Berniat Jual Casillas ke City?
Liga Champions 25 November 2013, 22:26
-
Liga Spanyol 25 November 2013, 21:44

-
Cristiano Ronaldo (Memang) Cedera!
Liga Spanyol 25 November 2013, 20:02
-
Ancelotti Pernah Coba Bunuh Satu Pemain Chelsea
Liga Inggris 25 November 2013, 19:33
-
Ronaldo Segera Jalani Tes Medis
Liga Spanyol 25 November 2013, 18:31
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR