
Bola.net - Pembagian pot drawing Piala Dunia U-20 2023. Sebagai tuan rumah, Timnas Indonesia U-20 secara otomatis berada pot 1. Bukan hanya itu, Indonesia secara otomatis juga akan berada di Grup A pada Piala Dunia U-20 nanti.
Daftar 24 negara peserta Piala Dunia U-20 2023 sudah lengkap. Jepang menjadi tim terakhir yang lolos ke Indonesia. Jepang lolos setelah melaju ke semifinal Piala Asia U-20, dengan mengalahkan Yordania 2-0 di perempat final.
Ada dua kriteria poin pada pembagian pot drawing Piala Dunia U-20 2023. Pertama, poin dihitung dari partisipasi periode sebelumnya. Selanjutnya, untuk tim yang jadi juara babak kualifikasi, akan mendapat bonus poin.
Nah, perhitungan itu yang membuat Brasil berada di pot ke-3. Brasil absen pada dua edisi Piala Dunia U-20 terakhir. Dengan berada di pot 3, Brasil akan menjadi lawan yang berat bagi negara-negara di pot 1 dan 2.
Simak pembagian Pot Piala Dunia U-20 2023 lebih lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters:
Pot 1

Indonesia
Uruguay
Prancis
Amerika Serikat
Italia
Korea Selatan
Pot 2

Senegal
Inggris
Ekuador
Kolombia
Selandia Baru
Nigeria
Pot 3

Brasil
Jepang
Uzbekistan
Irak
Honduras
Fiji
Pot 4

Guatemala
Republik Dominika
Gambia
Israel
Slovakia
Tunisia
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Calon Lawan Timnas Indonesia di Piala Dunia U-20: Potensi Satu Grup dengan Inggris dan Brasil
- Daftar Lengkap 24 Peserta Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia
- FIFA Pasang VAR di 6 Stadion Piala Dunia U-20 2023, Erick Thohir: Usai Turnamen, PSSI Akan Membeliny
- Erick Thohir Usai Tinjau Stadion Dipta, Bali: Piala Dunia U-20 2023 Bisa Bangkitkan Pariwisata Olahr
- Erick Thohir Puas dengan Persiapan Stadion Mahanan untuk Jadi Venue Final Piala Dunia U-20 2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR