Dalam beberapa tahun terakhir, Lukaku menjadi andalan utama Timnas Belgia. Ia mendapatkan akses penuh untuk menjadi striker utama The Red Devils di bawah asuhan Martinez.
Lukaku membalas kepercayaan Martinez itu dengan baik. Ia berhasil membawa Timnas Belgia menjadi juara tiga Piala Dunia 2018 dengan empat gol yang ia ciptakan.
Martinez menilai Lukaku sudah menunjukan mengapa dia pantas menjadi andalan Belgia. "Saya rasa Lukaku sudah menjalani turnamen yang baik," ujar Martinez seperti yang dilansir oleh Goal International. (gl/dub)
Penyerang Sempurna

"Saya mengapresiasi mentalitas Romelu, karena ia memiliki mentalitas Juara. Saya rasa ia tidak pernah tertekan saat berada di pertandingan-pertandingan besar, dan bagi kami dia adalah penyerang yang sempurna."
"Dia punya kekuatan, ia juga piawai dalam mencetak gol dan membuat barisan pertahanan lawan kewalahan. Saya tidak bisa lebih bahagia lagi dari pada yang sudah ia lakukan."
Bukan Pemain Egois

"Rom datang ke turnamen ini bukan untuk menjadi top skorer. Dia tidak pernah memikirkan dirinya sendiri selama turnamen ini."
"Dia selalu mengutamakan kepentingan tim dan itu menjadi pertanda yang jelas kematangannya sebagai seorang pemain. Dia adalah punya masa depan yang cerah, di mana ia sudah menunjukan hal yang luar biasa meski ia masih sangat muda.
Libur Ekstra

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyerang Sempurna Itu Bernama Romelu Lukaku
Piala Dunia 16 Juli 2018, 15:15
-
Chelsea Ramaikan Perburuan Sergej Milinkovic-Savic
Liga Inggris 16 Juli 2018, 15:00
-
Mau Mateo Kovacic, Duo Manchester Diminta Siapkan Uang Segini
Liga Inggris 16 Juli 2018, 13:45
-
Barcelona Tawar Paul Pogba 150 Juta Euro?
Liga Spanyol 16 Juli 2018, 13:34
-
Manchester United Ajukan Tawaran Perdana Untuk Leonardo Bonucci
Liga Inggris 16 Juli 2018, 13:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR