Sebelumnya El Confidencial melaporkan bahwa karir Ronaldo terancam tamat jika terus nekad bertanding di Piala Dunia 2014 kali ini. Kondisi lutut bintang Real Madrid tersebut dinyatakan telah sedemikian genting dan seharusnya mendapatkan waktu istirahat dua bulan dari lapangan hijau untuk bisa pulih.
"Saya secara pribadi merasa bahwa perbincangan tentang cedera Cristiano terlalu dilebih-lebihkan. Saya bisa membayangkan apa yang ia rasakan saat ini," ungkap Postiga seperti dilansir situs resmi FIFA.
"Namun mengenai kondisi fisiknya, ia telah berlatih seperti biasanya dan tak tercantum dalam daftar perawatan tim medis tim nasional. Ia berada dalam kondisi fit untuk dimainkan."
Ronaldo akan kembali menjadi andalan Portugal saat menjalani laga hidup mati melawan Amerika Serikat di Manaus (22/06). Jika kalah, maka Portugal hampir dipastikan harus angkat koper dari Brasil lebih awal.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jones: Ronaldo Spesial, Tapi Teamwork Lebih Penting
Piala Dunia 21 Juni 2014, 13:17
-
Postiga: Masalah Cedera Ronaldo Terlalu Dibesar-besarkan
Piala Dunia 21 Juni 2014, 09:17
-
Piala Dunia 21 Juni 2014, 06:46

-
Veloso: Ronaldo Baik-Baik Saja
Piala Dunia 20 Juni 2014, 22:08
-
Terancam Cedera Serius, Ronaldo Tetap Berlatih
Piala Dunia 20 Juni 2014, 14:48
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR