Bola.net - - Bek Prancis, Raphael Varane menyatakan bahwa timnya mudah kehilangan fokus. Hal ini dikatakannya usai Les Bleus dipermalukan Kolombia 2-3 di Stade de France dini hari tadi.
Dalam laga ini, Prancis sejatinya unggul dua gol lebih dulu lewat aksi Olivier Giroud dan Thomas Lemar. Namun Les Bleus dipaksa menderita kekalahan usai tim tamu membalikkan keadaan berkat gol Luis Muriel, Radamel Falcao dan penalti Juan Quintero.
"Seringkali kami kehilangan konsentrasi. Kami memulai laga sangat baik dengan mencetak dua gol, lalu kami sedikit bersantai. Ada juga kesalahan individu," ujar Varane kepada TMC.
"Ini adalah laga untuk melatih dan memperbaiki permainan. Kami tahu mereka (Kolombia) adalah tim yang agresif. Kami mengontrol awal pertandingan tapi kami harus konsisten selama 90 menit," lanjut bek asal Real Madrid itu.
Usai melawan Kolombia, Prancis akan menjajal kekuatan negara tuan rumah Piala Dunia 2018, Rusia di St Petersburg pekan depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
James: Kemenangan Atas Prancis Belum Berarti Apa-apa
Piala Dunia 24 Maret 2018, 13:42
-
Highlights International Friendly: Prancis 2-3 Kolombia
Open Play 24 Maret 2018, 08:53
-
Prancis Dikalahkan Kolombia, Begini Penyesalan Varane
Piala Dunia 24 Maret 2018, 07:38
-
Deschamps: Prancis Harus Belajar Cara Menyerang dari Kolombia
Piala Dunia 24 Maret 2018, 07:17
-
Trezeguet Yakin Pogba Bersinar di Piala Dunia 2018
Piala Dunia 24 Maret 2018, 06:15
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR