
Kapten klub AS Roma itu tak lagi mengenakan seragam Gli Azzurri, setelah terakhir membantu negaranya memenangkan trofi Piala Dunia 2006 di Jerman. Seiring bangkitnya Giallorossi di Serie A, dukungan untuk memanggil Totti pun berdatangan.
Prandelli mengakui jika pemain 37 tahun itu merupakan salah satu talenta terbaik di Italia. Akan tetapi dengan pemanggilan saat ini, tentu timnya akan sangat berisiko, apalagi jika sampai menyertakan Totti ke Brasil tahun depan.
"Totti adalah talenta hebat, tetapi waktu terus berputar bagi siapapun. Lebih baik jangan bicarakan soal kembalinya Totti. Terakhir kali kami melakukannya, hal itu tidak berjalan baik karena ia menderita cedera," ujar Prandelli.
"Dan jangan lupa bahwa ia adalah yang membuat keputusan untuk pensiun dari sepakbola internasional." (gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reina Anggap Napoli Berada di Jalan Yang Benar
Liga Italia 19 November 2013, 23:39
-
Pemulihan Berjalan Baik, Totti Segera Kembali
Liga Italia 19 November 2013, 20:42
-
Buffon: Roma Sungguh Luar Biasa
Liga Italia 19 November 2013, 11:37
-
Prandelli Tegaskan Totti Takkan Kembali ke Gli Azzurri
Piala Dunia 19 November 2013, 03:12
-
Flop dan Top Transfer Serie A Versi Gazzetta dello Sport
Liga Italia 18 November 2013, 19:42
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR