"Sudah jelas kami harus mengevaluasi apa yang telah terjadi. Kami harus bisa mengkritik diri sendiri dan juga tetap rendah hati seperti biasanya. Melawan Chile, kami akan bermain dengan mempertaruhkan hidup kami. Masih ada kemungkinan, kami tak boleh hilang harapan," tegas penggawa Real Madrid ini seperti dilansir ISF.
"Setelah skor berubah 1-3, energi negatif mulai muncul dan kami kehilangan konsentrasi. Kami berharap kekalahan ini hanya sebuah kecelakaan."
Kemenangan menjadi harga mati bagi Spanyol di dua laga selanjutnya. Ramos dan kawan-kawan akan menghadapi Chile pada tanggal 19 Juni sebelum ditantang Australia empat hari sesudahnya. (isf/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos: Saya Yakin Iker Segera Bangkit
Piala Dunia 14 Juni 2014, 23:34
-
Ramos: Spanyol Tamat? Itu Gila!
Piala Dunia 14 Juni 2014, 23:22
-
Pasca Dibantai Belanda, Bosque Yakinkan Spanyol Kondusif
Piala Dunia 14 Juni 2014, 23:14
-
Belanda Bantai Spanyol Jadi Inspirasi Bagi Obi Mikel
Piala Dunia 14 Juni 2014, 18:26
-
Tuah 'Friday The 13th' Bawa Belanda Menggila?
Piala Dunia 14 Juni 2014, 17:17
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR