
Bola.net - Indonesia akan jadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2021. Event tersebut bakal berlangsung pada 24 Mei hingga 12 Juni 2021.
Enam stadion pun telah dipilih untuk menggelar ajang tersebut. Di antaranya Gelora Bung Karno (Jakarta), Pakansari (Bogor), Manahan (Solo), Mandala Krida (Yogyakarta), Gelora Bung Tomo (Surabaya), dan Kapten I Wayan Dipta (Bali).
"Jumlah stadion yang tadinya hanya empat akhirnya sudah disetujui FIFA menjadi enam stadion utama," ujar Sekretaris Menteri Pemuda dan Olahraga, Gatot S Dewa Broto di Gedung Kemenpora, Senayan, Jakarta, Kamis (22/1/2020).
"Enam itu sudah sesuai permintaan FIFA. Tapi beberapa stadion yang belum jadi itu harus direnovasi," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Perwakilan FIFA Akan Kunjungi Indonesia
Setelah menetapkan enam stadion tersebut, nantinya perwakilan FIFA akan kembali menyambangi Indonesia. Hal itu dilakukan untuk melihat perkembangan venue.
"Bulan Maret FIFA datang, lalu Juli dan Desember tahun ini datang lagi. Jadi saat inspeksi minimal ada progresnya," imbuh Gatot.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Resmi, Inilah 6 Stadion Venue Piala Dunia U-20 2021
Piala Dunia 23 Januari 2020, 18:24
-
FIFA Setujui Permintaan 6 Stadion PSSI untuk Piala Dunia U-20 2021
Piala Dunia 21 Januari 2020, 21:17
-
20 Persen Skuat Garuda Select Berpeluang Gabung Timnas Indonesia U-19
Tim Nasional 20 Januari 2020, 23:45
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR