Seperti diketahui, skandal korupsi di tubuh FIFA ini begitu mengejutkan dunia. Di awali dengan penggerebekan beberapa petinggi FIFA di Swiss oleh FBI, skandal demi skandal pun mulai terkuat yang berujung dengan mundurnya Sepp Blatter dari posisi presiden FIFA, meskipun ia baru saja terpilih untuk kelima kalinya menduduki posisi tersebut.
Dan Ronaldo mengatakan bahwa mundurnya Blatter tersebut bisa diikuti oleh mundurnya Presiden CBF, Marco Polo Del Nero. Alasannya, Del Nero selama menjabat posisinya pada April lalu tak memberikan contoh yang bagus.
"Saya akan senang melihat Del Nero juga mengundurkan diri karena ia tak memberikan contoh bagus. Hubungan dia dengan mantan presiden CBF (Jose Maria Marin) merupakan bukti," ujarnya.
Jose Maria Marin sendiri merupakan salah satu pejabat yang ditahan oleh FBI dengan dugaan suap senilai 150 juta dollar dalam rentang waktu 24 tahun.
"Ini menggemparkan orang-orang untuk melihat kepengurusan di sepakbola Brasil dan dunia di krisis korupsi ini. Saya berharap penyelidikan ini melangkah maju dan khususnya di Brasil. Saya pikir ini awal dan masih banyak yang harus ditemukan dan mereka yang tersangkut korupsi perlu dipenjara," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Level Percaya Diri Meningkat, Willian Berhutang Pada Dunga
Piala Dunia 4 Juni 2015, 21:25
-
Ronaldo Berharap Reformasi di Tubuh Federasi Sepakbola Brasil
Piala Dunia 4 Juni 2015, 11:19
-
Eks Exco FIFA: Kami Menerima Suap
Piala Dunia 4 Juni 2015, 10:30
-
Blatter Mundur, Figo Sebut Ini Hari Baik Bagi FIFA & Sepakbola
Piala Dunia 3 Juni 2015, 03:43
-
Platini Puji Keputusan Mundur Blatter
Piala Dunia 3 Juni 2015, 03:37
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR