Nama Lionel Messi dan Sergio Aguero masuk diantara 22 nama yang akan dibawa Sabella ke Bucharest. Sementara itu Carloz Tevez, Esteban Cambiasso dan Erik Lamela tak ada dalam daftar.
Setalah melawan Rumania bulan depan, Argentina di jadwalkan akan bertanding melawan Trinidad & Tobago dan Slovenia di bulan Juni. Kemudian mereka akan beraksi kontra Bosnia-Herzegovina, Iran dan Nigeria di Grup F Piala Dunia 2014.
Berikut nama pemain tim nasional Argentina:
Kiper: Sergio Romero (Monaco) and Mariano Andujar (Catania)
Pemain Belakang: Pablo Zabaleta (Manchester City), Federico Fernandez (Napoli), Ezequiel Garay (Benfica), Marcos Rojo (Sporting Lisbon), Hugo Campagnaro (Inter), Jose Basanta (Monterrey), Lisandro Lopez (Getafe), Nicolas Otamendi (Atletico Mineiro) and Gino Peruzzi (Catania)
Pemain Tengah: Javier Mascherano (Barcelona), Angel Di Maria (Real Madrid), Lucas Biglia (Lazio), Ricardo Alvarez (Inter), Augusto Fernandez (Celta Vigo) and Jose Sosa (Atletico Madrid)
Penyerang: Lionel Messi (Barcelona), Gonzalo Higuain (Napoli), Sergio Aguero (Manchester City), Ezequiel Lavezzi (Paris Saint-Germain) and Rodrigo Palacio (Inter). (gl/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sabella Panggil Aguero dan Messi Hadapi Rumania
Piala Dunia 20 Februari 2014, 00:12
-
'Robinho dan Tevez Mata Duitan, Yaya Toure Pahlawan'
Liga Inggris 12 Februari 2014, 03:57
-
Tevez Senang Dengan Kehadiran Osvaldo di Juventus
Liga Italia 10 Februari 2014, 20:38
-
Cetak Brace Bagi Juve, Tevez Tak Bahagia
Liga Italia 10 Februari 2014, 02:45
-
Imbang Kontra Verona, Conte Peringatkan Juve
Liga Italia 10 Februari 2014, 01:07
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR