Bola.net - - Bos , Jorge Sampaoli, mengatakan ia memanggil Mauro Icardi alih-alih Gonzalo Higuain, karena ia ingin pemain depan yang lebih serba bisa di duel melawan Uruguay dan Venezuela.
Bintang Inter Milan, Icardi, baru mengoleksi satu caps di tim nasional, yang terjadi di 2013, meski mencetak 82 gol dan 22 assist di 148 laga di Giuseppe Meazza.
Striker Juventus, Higuain, secara mengejutkan tak masuk dalam skuat Sampaoli untuk laga krusial di Kualifikasi Piala Dunia dalam 10 hari mendatang, di mana Argentina wajib menang untuk lolos otomatis ke Rusia.
Sampaoli mengatakan Icardi memiliki gaya main yang lebih cocok dengan skema bermainnya kali ini, dibanding Higuain.
Jorge Sampaoli
"Ini ada hubungannya dengan analisa dari apa yang terjadi di tim nasional sebelumnya. Kami membutuhkan striker, yang tidak hanya bisa mencetak gol, namun juga memberi assist. Itulah mengapa saya memanggil mereka," tutur Sampaoli di Goal International.
"Kita menghadapi kenyataan di mana kita sudah sulit menjangkau Rusia dan dengan sedikit waktu tersisa, kita harus bisa mengambil semua keuntungan yang ada."
"Ketika kami berbicara dengan Gonzalo, kami bilang mengapa kami tidak memanggilnya. Kami katakan bahwa nantinya akan ada sesuatu yang bisa membuatnya bersama kami lagi."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini Tegaskan Hubungannya Dengan Bonucci Masih Tetap Erat
Liga Italia 30 Agustus 2017, 22:47 -
Howedes Resmi Jalani Tes Medis di Juventus
Liga Italia 30 Agustus 2017, 17:04 -
Howedes Segera Tes Medis di Juventus
Liga Italia 30 Agustus 2017, 15:15 -
Perwakilan Juventus Hadir di Barcelona untuk Gomes
Liga Spanyol 30 Agustus 2017, 13:30 -
Agen: Asamoah Ingin Tinggalkan Juventus Untuk Galatasaray
Liga Italia 30 Agustus 2017, 13:15
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR