Tim asuhan Louis van Gaal akan menghadapi Australia di laga kedua fase grup malam nanti. Snejider sadar kini perhatian seluruh dunia akan tertuju pada timnya dan ia berharap De Oranje tidak tampil mengecewakan.
"Para pemain sudah mulai berpikir untuk menghadapi pertandingan berikutnya. Ini akan menjadi pertandingan yang sulit," tutur Sneijder menurut laporan EFE.
"Kami tidak pernah mengalahkan Australia dan selain itu seluruh dunia kini akan melihat permainan kami, usai apa yang kami lakukan terhadap Spanyol. Kami harus menunjukkan permainan yang baik," pungkasnya.
Australia kalah dari Chile 1-3 di laga perdana mereka di Grup B. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 18 Juni 2014, 22:06

-
Sneijder Akui Bakal Sulit Tolak Ajakan Van Gaal Bergabung ke MU
Liga Inggris 18 Juni 2014, 21:41
-
Sneijder Berharap Penuhi Ekspektasi Publik
Piala Dunia 18 Juni 2014, 13:44
-
Cazorla Tersiksa Lihat Spanyol Dibantai Belanda
Piala Dunia 18 Juni 2014, 03:28
-
Revans Belanda Bikin Istri Sneijder Puas
Bolatainment 14 Juni 2014, 15:37
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR