
Menjelang pertandingan uji coba menghadapi Jerman di Wembley Stadium, besok dini hari, Sturridge kian percaya diri karena kembali dipercaya tampil sebagai starter. Di lini depan Roy Hodgson, ia bakal bertandem dengan Rooney.
Di awal musim 2013/14 ini, Sturridge tampil gemilang bersama Suarez di level klub, dan sejauh ini sukses membawa The Reds ke papan atas Premier League. Dan di level internasional, ia diharap mampu membawa performa apik bersama rekan duet senegara.
"Wazza adalah seorang pemain kelas dunia dan mudah untuk bermain dengannya. Saya menikmati bermain dengannya. Kami saling melengkapi satu sama lain di pertandingan," ujar Sturridge.
"Di latihan, kami hampir tidak perlu melakukan sesuatu karena sudah saling mengetahui satu sama lain di mana rekan berada." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemilik Liverpool Jemput Suarez Dengan Jet Pribadinya
Bolatainment 19 November 2013, 22:32
-
Guardiola Sengaja ke London Untuk Suarez?
Liga Champions 19 November 2013, 19:14
-
Preview: Uruguay vs Yordania, Incar Kesempurnaan
Piala Dunia 19 November 2013, 18:00
-
Sturridge Anggap Rooney Sebagai Suarez-nya Inggris
Piala Dunia 19 November 2013, 01:14
-
Gerrard Heran Sturridge Dibuang Chelsea
Liga Inggris 18 November 2013, 23:25
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR