Bola.net - - Luis Suarez belum lama ini membantah kabar yang mengatakan bahwa cedera lututnya kembali kambuh usai tertatih kala membela di laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 melawan Argentina, yang berakhir imbang 0-0 pagi tadi.
Usai sebelumnya dinyatakan pulih dari cedera lutut dan masuk dalam skuat bentukan Oscar Tabarez, striker Barca sempat membuat para fans ketar-ketir usai ia sempat tumbang di Montevideo.
Suarez - yang absen di leg kedua Supercopa de Espana melawan Real Madrid pada 16 Agustus - terlihat mengerang kesakitan sembari memegang lututnya, tujuh menit sebelum laga berakhir, sebelum akhirnya ditarik keluar lapangan.
Namun demikian, Suarez kemudian menggunakan media sosial untuk memastikan pada para penggemarnya bahwa ia tidak sedang mengalami cedera parah.
Luis Suarez
"Sebuah poin yang penting untuk terus bermimpi menuju Piala Dunia!! Saya baik-baik saja, betis saya cuma mengalami kram. Maju terus Uruguay," demikian tulis sang striker di Instagram.
Meski sudah melalui enam pertandingan tanpa kemenangan, Uruguay tengah duduk di peringkat tiga klasemen sementara Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Amerika Selatan, tertinggal satu angka di belakang Kolombia dan unggul satu poin dari Argentina.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta Sulit Terima Keputusan Neymar Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 1 September 2017, 16:10
-
Iniesta: Saya Pindah ke Juventus?
Liga Spanyol 1 September 2017, 15:50
-
Tak Cedera Parah, Luis Suarez Ternyata Cuma Kram
Piala Dunia 1 September 2017, 15:30
-
Barca Ajukan Tawaran Final untuk Coutinho
Liga Inggris 1 September 2017, 13:30
-
Neymar Ungkap Kesedihan Coutinho Usai Gagal ke Barca
Liga Inggris 1 September 2017, 07:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR