Pemain yang ikut menghantar City menjadi juara Premier League musim lalu tersebut dimasukkan di menit ke-46 untuk menggantikan Paulinho. Bola yang ia lesakkan di menit ke-84 memanfaatkan umpan Oscar, melengkapi kemenangan Brasil dan menghantar mereka lolos ke babak 16 besar sebagai juara grup.
"Saya pikir masuknya Fernandinho amat penting dan kami langsung membuat beberapa peluang emas ketika melakukan penyerangan," tutur Scolari menurut laporan FIFA.com.
"Segala sesuatu yang alamiah tidak terjadi begitu saja, ada banyak hal yang berkembang selangkah demi selangkah dan inilah yang kami lakukan," pungkasnya.
Brasil akan menghadapi runner-up Grup B, Chile, di fase berikutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Silva Rindu Dengan Milan
Liga Italia 24 Juni 2014, 20:41 -
Video: Animasi Selebrasi Unik Neymar, David Luiz, dan Thiago Silva
Open Play 24 Juni 2014, 16:09 -
Fakta dan Statistik: Kamerun 1-4 Brasil
Piala Dunia 24 Juni 2014, 15:54 -
Fred: Neymar Pembeda, Brasil Bersinar
Piala Dunia 24 Juni 2014, 15:21 -
Alves Minta Brasil Hati-hati Terhadap Sanchez
Piala Dunia 24 Juni 2014, 14:50
LATEST UPDATE
-
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54 -
Analis Prediksi Pasar Minyak Bakal Surplus Besar, Ini Faktor Pemicunya
News 4 Oktober 2025, 09:44 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:32 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:30 -
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 4 Oktober 2025
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR