Bola.net - Kans timnas Wales untuk lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2022 kian menipis. Pasalnya The Dragon kalah dari Iran di pertandingan kedua grup B Piala Dunia dengan skor 2-0.
Di laga ini pertandingan cukup berimbang. Namun kartu merah yang didapatkan Wayne Hennessey di akhir babak kedua mengubah jalannya pertandingan.
Iran berhasil mencetak dua gol di masa injury time melalui Rouzbeh Cheshmi dan Ramin Rezaeian. Sehingga Wales gagal mendapatkan satupun poin di laga ini.
Bagi Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan tersebut, kalian bisa menonton cuplikan pertandingannya di atas.
Susunan Pemain Kedua Tim
Wales (3-5-2): Hennessey; Davies, Rodon, Mepham; Williams, Wilson, Ampadu, Ramsey, Roberts; Moore, Bale
Pelatih: Robert Page
Iran (4-4-2): S.Hosseini; Mohammadi, Pouraliganji, M.Hosseini, Rezaeian; Hajsafi, Ezatollahi, Nourollahi, Gholizadeh; Taremi, Azmoun
Pelatih: Carlos Queiroz
Statistik Pertandingan
Wales - Iran
Skor: 0-2
Total Shots: 10-21
Shots on Target: 3-6
Posession: 62%-38%
Fouls: 9-10
Offside: 2-2
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tonton Lagi Ketangguhan Senegal yang Beri Qatar Kekalahan Kedua di Piala Dunia 2022
Open Play 25 November 2022, 22:37
-
Gokil! Saksikan Gol Akrobatik Richarlison Bawa Brasil Tundukkan Serbia
Open Play 25 November 2022, 04:25
-
Sengit! Yuk Saksikan Gol Cristiano Ronaldo yang Bantu Portugal Menang 3-2 atas Ghana
Open Play 25 November 2022, 01:55
-
Alot! Yuk Lihat Lagi Momen Saat Korea Selatan Sukses Tahan Imbang Uruguay
Open Play 24 November 2022, 22:25
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25




















KOMENTAR