
Pilar gaek Chelsea itu didapuk jadi kapten The Three Lions saat menghadapi laga persahabatan kontra Italia malam ini di Bern. Itu akan jadi caps ke 91 untuk Lampard, meski ia mengaku tak terlalu memikirkannya.
"Saya sudah lama katakan jika saya tak ingin berada di sini dan mencatat 100 caps untuk alasan yang salah. Dalam dunia yang ideal, akan sangat hebat jika saya bisa terlibat dalam perjalanan menuju Brasil," tukasnya.
Alumnus West Ham itu masih tetap yakin penampilan adalah faktor utama, bukan usia, yang menentukan seorang pemain dipanggil timnas. Ia pun mengaku akan melakukan yang terbaik untuk bisa membela negaranya, meski ia tak yakin dua tahun lagi bakal memperkuat Inggris.
Lampard juga merasa belum terburu-buru gantung sepatu jika ia masih merasa bisa memberi kontribusi.
"Secara pribadi, saya tak merasa terdesak untuk pensiun. Saya ingin terus bermain. Saya tak mengatakan saya tak akan pernah pensiun, tapi saat saya merasa bisa memberikan sesuatu, saya akan melakukannya," ucap Lampard. (gl/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usia Tak Redam Ambisi Lampard ke Piala Dunia 2014
Piala Dunia 15 Agustus 2012, 16:20
-
Lukaku Sesali Setahun Sia-Sia di Chelsea
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 14:20
-
Chelsea Mungkin Tak Jadi Beli Cavani
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 11:07
-
Hazard: Saya Rela Bermain Sebagai Bek Kiri
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 07:30
-
Hulk Ingin Pindah Ke Inggris Atau Spanyol
Liga Champions 15 Agustus 2012, 07:00
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR