Bola.net - - Mark van Bommel mengatakan bahwa pemain sekelas Arjen harusnya tak boleh pensiun dari timnas dengan catatan kegagalan melaju ke putaran final Piala Dunia.
Meski Robben mencetak dua gol kala Belanda menang atas Swedia, tim asuhan Dick Advocaat dipastikan gagal bermain di play-off karena kalah selisih gol.
Winger Bayern Munchen mengumumkan keputusannya untuk mundur dari tim nasional usai pertandingan tersebut, namun Van Bommel menyayangkan sang bintang harus gantung sepatu dalam momen negatif.
"Pemain luar biasa seperti Arjen layak mendapatkan perpisahan yang layak, alih-alih kualifikasi Piala Dunia yang gagal. Dia bahkan layak mengakhiri karirnya di level tertinggi. Memenangkan final akan layak untuk kualitasnya," tutur Van Bommel di FFT.
Mark van Bommel
Ia menambahkan: "Arjen adalah contoh dari seseorang yang tahu bagaimana meraih semua dalam karirnya dengan berusaha begitu keras."
"Saya sering memberitahu para pemain mengenai dedikasi 100 persen yang ditunjukkan Arjen setiap hari. Dia adalah contoh klasik untuk ini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Bommel: Robben Layak Masuk Final Piala Dunia
Piala Dunia 15 Oktober 2017, 04:00
-
Robben Dianggap Selevel Cruyff dan Van Basten
Liga Eropa Lain 13 Oktober 2017, 10:10 -
Robben Sambut Kembalinya Heynckes di Bayern
Liga Eropa Lain 13 Oktober 2017, 07:10
-
Robben: Masa Depan Cerah untuk Belanda
Piala Dunia 11 Oktober 2017, 19:04
-
Bendera Setengah Tiang Untuk Belanda
Editorial 11 Oktober 2017, 11:39
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR