Louis van Gaal dan anak buahnya kini hanya terpisah satu laga dari penampilan kedua mereka di Final Piala Dunia secara beruntun dan Van Persie percaya bahwa mereka yang sempat meragukan De Oranje kini bungkam melihat prestasi tim di Brasil.
"Rasa percaya diri kami benar-benar besar dan semakin besar dibandingkan sebelumnya. Tidak ada yang bisa mengubah hal tersebut. Kami sudah mencapai sesuatu yang penting," tutur Van Persie pada reporter.
"Saya membaca semua surat kabar Belanda empat pekan silam dan mereka tidak memberikan sedikit pun kesempatan pada kami. Pemain yang sebelumnya sama sekali tidak diperhitungkan kini malah mampu melakukan tugas dengan baik. Saya menganggap itu sebagai capaian yang amat bagus," pungkasnya.
Argentina akan jadi lawan Belanda di semifinal Piala Dunia 2014. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Persie Ogah Disebut Sebagai Aktor Utama Belanda
Piala Dunia 8 Juli 2014, 17:39
-
The Flying Dutchman, Animasi Mantap Belanda 'Jajah' Spanyol
Open Play 8 Juli 2014, 14:41
-
Belanda Andalkan Robben, Van Persie Menganggur
Piala Dunia 8 Juli 2014, 13:03
-
Van Persie Puas Balas Kritikan Pedas
Piala Dunia 8 Juli 2014, 10:33
-
Sekilas Semifinal: Belanda vs Argentina
Piala Dunia 7 Juli 2014, 10:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR