
Pada pertandingan pertama kualifikasi Piala Dunia 2018 tersebut, Azzurri memang mampu menang 3-1 atas tuan rumah Israel. Namun kemenangan itu diwarnai kartu merah Chiellini yang didapatkan pada menit ke-54.
Usai pertandingan tersebut, Ventura bercanda dengan menyebut bahwa tak biasanya Chiellini membuat dua kesalahan pada satu pertandingan.
"Biasanya Chiellini membuat dua kesalahan setiap lima tahun, jadi dia menggunakan semua bonusnya itu," canda Ventura saat ditanya mengenai dua kesalahan bek Juventus itu.
"Kami melakukan beberapa hal yang bagus, tapi juga kebobolan dalam pertandingan yang kami dominasi. Saya puas karena kami menciptakan beberapa peluang dan bermain sebagai sebuah tim, meskipun kami berjuang selama 10 menit setelah kartu merah Chiellini," sambungnya.
"Dalam tiga hari, saya sudah melihat langkah maju dibandingkan performa kami saat melawan Prancis," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Israel: Italia Bermain Terlalu Bertahan
Piala Dunia 6 September 2016, 16:00
-
Parolo: Chiellini Pemain Penting, Verratti Enak Untuk Ditonton
Piala Dunia 6 September 2016, 15:30
-
Verratti: Seiring Waktu, Italia Akan Berubah Bersama Ventura
Piala Dunia 6 September 2016, 11:33
-
Ventura: Italia Bermain Sebagai Sebuah Tim
Piala Dunia 6 September 2016, 11:03
-
Candreva: Lawan Spanyol, Italia Pasti Lebih Baik
Piala Dunia 6 September 2016, 11:00
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR