Spanyol ditundukkan 1-5 oleh Belanda di laga perdana mereka pada 13 Juni lalu. Vidal, yang baru saja sembuh dari cedera lutut, yakin skuat Vicente del Bosque akan tampil maksimal untuk menghapus luka tersebut.
"Ini akan menjadi laga yang berat. Spanyol adalah juara dunia dan mereka pasti terkejut kalah seperti itu," tutur Vidal menurut laporan AS.
"Kami tahu kualitas pemain mereka, dan mereka akan menunjukkan yang terbaik di pertandingan nanti," pungkasnya.
Laga antara Spanyol dan Chile akan digelar di Rio de Janeiro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pedro: Duel Lawan Chile Adalah Final!
Piala Dunia 16 Juni 2014, 23:25
-
Van Persie Akui Gol Indahnya Tercipta Berkat Kesalahan Casillas
Piala Dunia 16 Juni 2014, 17:52
-
Dibobol Lima Gol, Iker Casillas Minta Maaf
Piala Dunia 16 Juni 2014, 17:48
-
Alba: Spanyol Kalah Karena Kebobolan Gol Bodoh
Piala Dunia 16 Juni 2014, 15:33
-
Bravo: Casillas Butuh Kompetisi
Piala Dunia 16 Juni 2014, 15:09
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR